Soal Informatika Kelas 7 BAB 1 Informatika dan Keterampilan Generik

Efektivitas latihan soal dalam pembelajaran sangat tinggi, karena membantu siswa memahami konsep, memperkuat ingatan, dan meningkatkan keterampilan berpikir kritis. Beberapa cara latihan soal dapat efektif antara lain:

Meningkatkan Pemahaman Konsep: Dengan mengerjakan berbagai jenis soal, siswa dapat melihat konsep dari berbagai sudut pandang, sehingga pemahaman mereka lebih mendalam.

Identifikasi Kelemahan: Latihan soal membantu siswa mengidentifikasi area yang mereka kuasai dan area yang masih perlu ditingkatkan.

Meningkatkan Retensi: Mengulangi materi melalui latihan soal membantu memperkuat ingatan jangka panjang.

Simulasi Ujian: Latihan soal membantu siswa mempersiapkan diri menghadapi ujian sesungguhnya, mengurangi kecemasan, dan meningkatkan kepercayaan diri.

Meningkatkan Keterampilan Pemecahan Masalah: Soal-soal yang menantang dapat membantu siswa mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan pemecahan masalah.

Evaluasi Diri: Siswa dapat menilai kemajuan mereka sendiri dan membuat rencana belajar yang lebih efektif. Untuk hasil yang optimal, latihan soal sebaiknya dilakukan secara teratur, dengan variasi jenis soal, dan disertai dengan review atau pembahasan untuk memahami kesalahan yang terjadi.

Sobat elpedia!! Berikut ini adalah Soal Asesmen Formatif Informatika Kelas 7 BAB 1 Informatika dan Keterampilan Generik. Yuk Gaes!!!..Persiapkan diri kamu, Buktikan bahwa kamu HEBAT!!!
SELAMAT MENGERJAKAN

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan memilih jawaban yang kamu anggap benar!


SOAL 1

Guna membangun kerja sama yang baik, perlu untuk melakukan hal-hal ini dalam tim, yaitu sebagai berikut, kecuali ...

A. fokus pada target atau tujuan tim
B. pembagian tugas masing-masing anggota tim
C. membangun kekompakan tim
D. keputusan di tangan pemimpin



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU.


SOAL 2

Bidang yang akan dipelajari dalam teknik informatika di antaranya sebagai berikut, kecuali ....

A. pemrograman web
B. sistem informasi
C. jaringan komputer
D. kelistrikan



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 3

Alasan yang menjadikan informatika perlu dipelajari, kecuali ....

A. peka terhadap perkembangan teknologi
B. mengetahui pemrosesan informasi pada komputer
C. mampu mengembangkan software dan hardware
D. belajar mencari keuntungan dalam usaha



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 4

Ilmu yang berkaitan dengan pemodelan matematika dan penggunaan komputer adalah....

A. komputasi
B. komputer
C. kemampuan generik
D. sistem komputer



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 5

Menurut Unesco (2006), yang dimaksud dengan TIK adalah semua bentuk teknologi yang dipakai untuk mengirimkan, menyimpan, menciptakan, membagikan, atau mempertukarkan informasi. TIK mencakup teknologi seperti berikut, kecuali ....

A. radio
B. televisi
C. mesin jahit
D. telepon



Jawaban: C

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 6

Berikut dampak dari kurangnya sosialisasi kepada guru dan murid mengenai kebutuhan komputer dalam pendidikan adalah ....

A. adanya pendekatan dalam dunia teknologi
B. keterlambatan dalam pendidikan
C. adanya persaingan dunia teknologi
D. terdapat berbagai macam teknologi



Jawaban: B

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 7

Perhatikan pernyataan berikut!
  1. Berkomunikasi dengan media sosial.
  2. Bermain game online.
  3. Memesan makanan.
  4. Memesan transportasi.
  5. Mengaduk semen.
Berikut merupakan pengalaman kegiatan yang didukung teknologi komputer dan internet adalah nomor....

A. (1), (2), (3), dan (4)
B. (1), (3), (4), dan (5)
C. (2), (3), (4), dan (5)
D. (1), (2), (4), dan (5)



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 8

Kemajuan teknologi komputer membuat aktivitas menjadi serba ....

A. lambat
B. tersendat
C. tergandakan
D. cepat



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 9

Perhatikan pernyataan berikut!
  1. Perangkat keras.
  2. Perangkat lunak.
  3. Menalar.
  4. Persoalan.
  5. Durasi.
Berpikir komputasional ini merupakan suatu kerangka dan proses berpikir yang mencakup hal berikut adalah nomor ....

A. (1), (2), (3), dan (4)
B. (2), (3), (4), dan (5)
C. (1), (3), (4), dan (5)
D. (1), (3), (4), dan (5)



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 10

Siswa yang belajar informatika akan mendalami bagaimana suatu … berfungsi, baik yang mengandung komputer maupun tidak ....

A. matematika
B. metode
C. sistem komputasional
D. berpikir kritis



Jawaban: C

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 11

Teknologi di bidang informatika ini berfungsi untuk membantu ....

A. menyelesaikan masalah
B. memperlambat ekonomi
C. memecah belah persatuan
D. mengurangi lapangan kerja



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 12

Berikut istilah informatika sepadan dengan istilah dalam bahasa Inggris, kecuali ....

A. informatics
B. computing
C. computer science
D. skill



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 13

Saat ini, manusia hidup di era digital yang sering disebut Industri ....

A. sosial
B. media
C. 4.0
D. teknologi



Jawaban: C

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 14

Ilmu yang berkaitan dengan pemodelan matematika dan penggunaan komputer adalah ....

A. komputasi
B. komputer
C. kemampuan generik
D. sistem komputer



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 15

Masyarakat sekarang ini disebut masyarakat ....

A. 5.0
B. 4.0
C. peralihan
D. modern



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 16

Siswa dalam proses belajar berbagai materi dalam informatika dituntut belajar untuk ....

A. membagi
B. menghitung
C. kenal
D. mandiri



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 17

Saat membahas materi tentang berpikir komputasional, analisis data, pemrograman, dan dampak sosial informatika, siswa akan mengasah kemampuan ....

A. bernalar kritis dan kreatif
B. kreatif
C. berpikir komputasi
D. modernisasi



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 18

Karakter untuk menyiapkan diri menghadapi masa depan di era digital disebut ....

A. profil pelajar Pancasila
B. keimanan
C. revolusi industri
D. profil revolusi



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 19

Pembelajaran informatika mencakup aspek ....

A. teoretis dan praktis
B. sains
C. pengembangan perilaku
D. modernisasi



Jawaban: A

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU


SOAL 20

Landasan berpikir untuk belajar informatika dinamakan ....

A. otomatisasi
B. sistem komputasi
C. sistem komputer
D. berpikir komputasional



Jawaban: D

MAAF, BELUM ADA PEMBAHASANNYA.
HANYA DAPAT DIKERJAKAN UNTUK LATIHAN DAN MENGUKUR SKOR KAMU



ULANGI LAGI SOAL LAINNYA

close

Semoga Latihan Soal Asesmen Formatif Informatika Kelas 7 BAB 1 Informatika dan Keterampilan Generik ini bermanfaat dan bisa memberikan semangat untuk selalu berlatih. Salam sukses, Sobat Elpedia !!!.

Demikianlah soal, Semoga bermanfaat dalam mempersiapkan ujian atau asesmen. Baca juga soal-soal pada DAFTAR ISI di bawah ini!

DAFTAR ISI

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Telegram
Share on Whatsapp

0 comments:

Posting Komentar