Asesmen Tengah Semester Informatika Kelas 9 Genap 24-25

Berikut adalah kuis dengan berbagai jenis soal (pilihan ganda, pilihan ganda kompleks, benar/salah, dan menjodohkan), serta menampilkan skor atau nilai yang diperoleh.

Sobat elpedia!! Berikut ini adalah Soal Asesmen Tengah Semester Informatika Kelas 9 Genap 24-25. Persiapkan diri kamu, Buktikan bahwa kamu HEBAT!!!

SELAMAT MENGERJAKAN

Kuis Interaktif

Identitas Peserta

Nama :
Kelas :
Nama Sekolah :
No. Absen :



I. Jawablah Pertanyaan - pertanyaan di bawah ini dengan memilih jawaban yang benar!

SOAL 1

Sebuah email masuk ke inbox Andi yang mengaku dari bank tempatnya menabung. Email tersebut meminta Andi untuk memasukkan informasi akun dan kata sandinya melalui tautan yang disediakan. Taktik penipuan yang digunakan dalam kasus ini disebut ....


SOAL 2

Sebuah perusahaan menggunakan teknik enkripsi dalam sistem penyimpanan datanya. Setiap kali data dikirim, data tersebut berubah menjadi kode yang sulit dibaca tanpa kunci tertentu. Teknik yang digunakan perusahaan tersebut disebut ....


SOAL 3

Seorang pengguna internet menggunakan jaringan Wi-Fi publik untuk mengakses akun perbankan online tanpa perlindungan tambahan. Resiko utama yang dapat terjadi dalam kasus ini adalah ....


SOAL 4

Saat berselancar di internet menggunakan jaringan WiFi publik, seseorang merasa khawatir data pribadinya bisa dicuri. Untuk mengamankan data saat menggunakan jaringan publik, solusi yang paling tepat adalah ....


SOAL 5

Seorang pengguna laptop mengaktifkan firewall di sistem operasinya untuk melindungi dari ancaman siber. Fungsi utama dari firewall adalah ....


SOAL 6

ebuah perusahaan mengalami serangan ransomware yang menyebabkan semua file penting mereka terenkripsi. Tindakan pencegahan yang seharusnya dilakukan sebelum serangan terjadi adalah ....


SOAL 7

Sebuah perusahaan mengalami kebocoran data pelanggan karena seseorang berhasil mengakses server mereka menggunakan password yang lemah. Apa langkah terbaik yang bisa diambil perusahaan untuk meningkatkan keamanan sistemnya? ....


SOAL 8

Sebuah aplikasi meminta izin untuk mengakses kamera, mikrofon, dan daftar kontak pengguna tanpa alasan yang jelas. Apa yang sebaiknya dilakukan pengguna? ....


SOAL 9

Seorang siswa menerima email dari nomor asing yang berisi tautan untuk mengklaim hadiah besar. Apa tindakan yang paling tepat dilakukan? ....


SOAL 10

Saat browsing di internet, Dika menemukan situs web yang meminta informasi pribadi tanpa menggunakan protokol HTTPS. Apa yang bisa disimpulkan dari situs tersebut? ...



II. Pilih jawaban yang kamu anggap benar, jawaban benar lebih dari satu. (Pilihan Ganda Kompleks)

SOAL 11

Di sebuah grup media sosial, beredar informasi tentang pemberian bantuan tunai dari pemerintah. Banyak orang langsung membagikan informasi tersebut tanpa mengecek kebenarannya. Dampak negatif dari penyebaran informasi seperti dalam stimulus di atas adalah ...
(Pilih 2 Jawaban benar)

Anda hanya dapat memilih maksimal 2 opsi!


SOAL 12

Ahmad sering bermain media sosial hingga larut malam dan mengabaikan tugas sekolahnya. Akibatnya, nilainya menurun. Dampak negatif penggunaan media sosial secara berlebihan adalah ....
(Pilih 2 Jawaban benar)

Anda hanya dapat memilih maksimal 2 opsi!


SOAL 13

Beberapa perusahaan mulai menggantikan pekerja manusia dengan kecerdasan buatan (AI) untuk pekerjaan yang bersifat rutin. Dampak dari perkembangan AI dalam dunia kerja adalah ....
(Pilih 2 Jawaban benar)

Anda hanya dapat memilih maksimal 2 opsi!


SOAL 14

Seorang siswa mengalami cyberbullying melalui komentar negatif di media sosial, yang berdampak pada kesehatan mentalnya. Dampak negatif dari cyberbullying adalah ....
(Pilih 2 Jawaban benar)

Anda hanya dapat memilih maksimal 2 opsi!


SOAL 15

Siti lebih sering berbelanja online karena lebih praktis dibandingkan pergi ke toko fisik. Keuntungan dari e-commerce bagi konsumen adalah ....
(Pilih 2 Jawaban benar)

Anda hanya dapat memilih maksimal 2 opsi!


III. Jawablah pernyataan-pernyataan berikut ini dengan memilih Benar atau Salah!

SOAL BENAR - SALAH
  1. Kemajuan teknologi informatika selalu berdampak positif bagi kehidupan manusia.

  2. Kecanduan media sosial merupakan salah satu dampak negatif dari perkembangan teknologi informasi.

  3. Cyberbullying hanya terjadi dalam bentuk komentar negatif di media sosial.

  4. Etika dalam menggunakan internet tidak terlalu penting karena kebanyakan pengguna bersikap anonim.

  5. Hoaks atau berita palsu lebih mudah menyebar di era digital karena informasi dapat disebarluaskan dengan cepat melalui internet.


IV. Jodohkan pertanyaan berikut dengan jawaban yang cocok atau sesuai!

SOAL MENJODOHKAN
  1. Apa istilah untuk berita palsu yang menyebar melalui internet?
  2. Apa nama istilah untuk penipuan yang dilakukan melalui internet?
  3. Apa dampak positif dari teknologi informasi yang memudahkan pekerjaan manusia?
  4. Apa istilah untuk serangan yang dilakukan oleh peretas untuk melumpuhkan sistem atau jaringan?
  5. Apa istilah untuk komentar negatif yang menyerang seseorang di media sosial?
Soal 21 -
Soal 22 -
Soal 23 -
Soal 24 -
Soal 25 -

SOAL URAIAN

Selama pembelajaran WFA kegiatan apa saja yang kamu lakukan :




Untuk mengirim jawaban, Silahkan Klik "SELESAI"





DAFTAR ISI

  1. BANK SOAL INFORMATIKA SMP/MTs
  2. 25 soal Informatika kelas 9 SMP/MTs BAB 3 Teknologi Informasi dan Komunikasi
  3. SOAL INFORMATIKA BAB 1 KELAS 8 GANJIL - PEMBELAJARAN INFORMATIKA
  4. SOAL INFORMATIKA BAB 2 KELAS 8 GANJIL - BERFIKIR KOMPUTASIONAL
  5. SOAL INFORMATIKA BAB 3 KELAS 8 GANJIL - TIK
  6. SOAL INFORMATIKA BAB 4 KELAS 8 GANJIL - SISTEM KOMPUTER
  7. SOAL INFORMATIKA BAB 5 KELAS 8 GANJIL - JARINGAN KOMPUTER DAN INTERNET
  8. 25 soal dan jawaban tentang berpikir komputasional untuk kelas 9 SMP
  9. Soal STS Ganjil Informatika Kelas 8 SMP/MTs
  10. Soal Informatika dan Keterampilan Generik PART-2
  11. Soal Informatika dan Keterampilan Generik PART-1
  12. SOAL INFORMATIKA SMP/MTs - TIK PART 2
  13. SOAL INFORMATIKA SMP/MTs - BERFIKIR KOMPUTASIONAL PART 2
  14. SOAL INFORMATIKA SMP/MTs - BERFIKIR KOMPUTASIONAL PART 1
  15. SOAL INFORMATIKA SMP/MTs - TIK PART 1
  16. Asesmen Tengah Semester Informatika Kelas 9 Genap 24-25
  17. Soal SAS Ganjil Informatika Kelas 8 SMP/MTs
  18. Soal SAS Ganjil Informatika Kelas 7 SMP/MTs
  19. Soal Informatika Kelas IX, Bab Algoritma dan Pemrograman, "Literasi Numerik"
  20. Soal informatika kelas IX Bab Algoritma dan Pemrograman "Scratch vs Blockly"
  21. Soal Informatika kelas IX pada bab 2, yaitu "Berpikir Komputasional"
  22. Soal Informatika Kelas 7 BAB 5 Jaringan Komputer dan Internet
  23. Soal Informatika Kelas 7 BAB 4 Sistem Komputer
  24. Quiz STS Informatika Kelas 7 Semester Ganjil SMP/MTs
  25. Soal Informatika Kelas 7 BAB 3 Teknologi Informasi dan Komunikasi
  26. Soal Informatika Kelas 7 BAB 2 Berfikir Komputasional
  27. Soal Informatika Kelas 7 BAB 1 Informatika dan Keterampilan Generik
  28. Quiz SAS Informatika Kelas 8 Ganjil SMP/MTs
  29. Quiz (STS) Informatika Kelas 8 Semester Ganjil SMP/MTs
Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Telegram
Share on Whatsapp

0 comments:

Posting Komentar